Kunjungan Taman Agrostandar

Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian (BSIP) Papua Barat melayani Kunjungan Taman Agrostandar

PERSYARATAN PENGGUNA LAYANAN:

  1. Menulis identitas sesuai kartu identitas yang dimiliki dan maksud kedatangan pada buku tamu yang tersedia di meja layanan
  2. Mengisi form permohonan layanan, dengan melampirkan : KTP/Kartu Anggota dan lainnya.

PROSEDUR/ALUR PELAYANAN:

  1. Pengguna layanan mengajukan permohonan kunjungan taman agrostandar;
  2. Pengguna layanan mengisi buku tamu dan melengkapi data diri seperti KTP/SIM yang masih berlaku;
  3. Petugas layanan informasi menerima, mencatat dan menyampaikan permohonan kepada pejabat berwenang
  4. Pejabat berwenang mendisposisi permohonan kepada penanggung jawab Taman Agrostandar;
  5. Penanggung jawab dan tim Taman Agrostandar menyiapkan segala keperluan dan melakuksanakan layanan kunjungan;
  6. Tim medokumentasikan hasil kegiatan;
  7. Pemohon layanan mengisi form Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) yang disediakan oleh petugas layanan

BIAYA/TARIF

Pelayanan kunjungan Taman Agrostandar TIDAK dipungut biaya/ GRATIS

OUTPUT LAYANAN: 

Layanan Kunjungan Taman Agrostandar

WAKTU PENYELESAIAN LAYANAN:

Jam Kunjungan Taman Agrostandar : 1 hari

Permohonan Layanan Kunjungan Taman Agrostandar dapat dilakukan dengan mengisi form berikut:

Form Layanan Kunjungan Taman Agrostandar BSIP Papua Barat

Surat permohonan agar dikirimkan melalui e-mail [email protected] atau [email protected]