Informasi mengenai waktu, lokasi, dan rencana kerja/kegiatan Badan Standardisasi Instrumen Pertanian dalam kurun waktu satu tahun.
No | Tanggal | Judul | Lokasi | Keterangan |
---|---|---|---|---|
1 | 19 Aug 2024 | Asesmen Reakreditasi dan Penambahan Ruang Lingkup Laboratorium BPSIP Papua Barat | Laboratorium BPSIP Papua Barat | Asesmen Reakreditasi dan Penambahan Ruang Lingkup Laboratorium BPSIP Papua Barat oleh Komite Akreditas Nasional pada 19 - 20 Agustus 2024 |
2 | 03 Aug 2024 | Tanam Perdana Kegiatan Produksi Benih Padi SS | Oransbari, Manokwari Selatan | Akan dilaksanakan tanam perdana kegiatan produksi benih padi SS terstandar bersama petani kooperator |
3 | 23 Jul 2024 | Public Hearing BSIP Papua Barat | Kantor BSIP Papua Barat | Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian (BSIP) Papua Barat akan mengadakan Public Hearing pada Selasa (23/07/2024) di Ruang Rapat Internal BSIP Papua Barat |
4 | 17 Jul 2024 | Penandatanganan Pakta Integritas Komite Ketidakberpihakan LSPro | Kantor BSIP Papua Barat | Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian (BSIP) Papua Barat akan mengadakan Penandatanganan Pakta Integritas Komite Ketidakberpihakan LSPro padaRabu (17/07/2024) di Ruang Rapat Internal BSIP Papua Barat |
5 | 26 Jun 2024 | Rapat Koordinasi BSIP 2024 | Kantor Pusat BSIP Jakarta | Menindaklanjuti Musrenbangtannas (25/6), BSIP melakukan Rapat Koordinasi 2024 pada Rabu (26/6). |
6 | 20 Jun 2024 | Diseminasi SNI 3729:2023 Pati Sagu | Manokwari | Tim diseminasi melakukan kunjungan ke Bapak Robert Rumsayor, yang merupakan salah satu pemilik UMKM yang memproduksi pati sagu dengan memperkenalkan SNI 3729:2023 Pati Sagu |
7 | 07 Jun 2024 | Peninjauan Lapangan pada Lokasi Percepatan Areal Tanam (PAT) | Sorong, Papua Barat Daya | Kepala Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian (BSIP) Papua Barat dan tim bersama Dinas Pertanian Kabupaten Sorong melakukan peninjauan lapangan pada lokasi Percepatan Areal Tanam (PAT) di beberapa wilayah sentra yang diusulkan |
8 | 31 May 2024 | Kunjungan Menteri Pertanian Tinjau Program Pompanisasi | Manokwari | Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meninjau jalanya pertanaman padi dan cetak sawah di Kabupaten Manokwari, Provinsi Papua Barat. Di sana, Mentan meminta para petani untuk memaksimalkan pompanisasi dan jalannya optimasi lahan (Oplah) melalui penggunaan alat mesin pertanian (alsintan) yang mampu menghemat biaya produksi hingga 50 persen. |
9 | 21 May 2024 | Evaluasi dan Konsolidasi Pengelolaan dan Pelayanan Informasi Publik Lingkup BSIP | Yogyakarta | Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Papua Barat menugaskan salah satu petugas pelayanan publik mengikuti kegiatan Evaluasi dan Konsolidasi Pengelolaan dan Pelayanan Informasi Publik Lingkup Badan Standardisasi Instrumen Pertanian (BSIP) pada 21 - 23 Mei 2024 di Loman Park Hotel Yogyakarta. |
10 | 13 May 2024 | Sosialisasi PermenPANRB No 6 Tahun 2022 ke Seluruh Pegawai | Manokwari | Sosialisasi yang menghadirkan Kepala Bidang Pengembangan dan Supervisi Kepegawaian dari Badan Kepegawaian Negara (BKN), Evita C. Hiborang, S.E., M.M sebagai narasumber yang bertujuan untuk mendapatkan gambaran, masukan kondisi, dan kepentingan pemerintah dalam pelaksanaan kebijakan SDM aparatur, terutama dalam pelaksanaan PermenPANRB No. 6/2022. |